Cara Orlistat Membantu Mengelola Obesitas dengan Efektif

Ditulis oleh: Cindy Bella, S.Farm & Nathasia Evellyn Sam, S.FarmDitinjau oleh: apt. Adelia Ayu Prityani, S.Farm Obesitas adalah kondisi medis yang ditandai dengan kelebihan lemak tubuh  yang dapat meningkatkan risiko berbagai penyakit kronis seperti diabetes tipe 2, hipertensi, penyakit jantung koroner, dan gangguan metabolisme lainnya. Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) menyatakan bahwa obesitas merupakan epidemi global […]